Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Kriminal    
Perampokan
Pedagang Minyak dan Pembeli Bakso Kritis Didor Perampok
Monday 01 Jul 2013 00:36:30
 

Ilustrasi, penembakan.(Foto: Ist)
 
ACEH, Berita HUKUM - Pada Minggu (30/6) sekira pukul 21:00 WIB dilaporkan telah terjadi perampokan disertai insiden penembakan terhadap Zulkarnaini (32Th) seorang pria warga Desa Kabeue Kecamatan Peurelak Barat, Kabupaten Aceh Timur.

Informasi yang diterima pewarta BeritaHUKUM.com, korban yang sehari-hari bekerja sebagai sales minyak makan di toko Sederhana Perelak kritis akibat diterjang pelor oleh pelaku, dan langsung dilarikan ke Rumah sakit terdekat.

Menurut keterangan Kapolres Aceh Timur AKBP Muhajir SIK, pelaku tidak dikenal dengan menggunakan kendaraan roda dua jenis Scorpio warna hitam, melakukan penembakan terhadap korban. Sehingga korban mengalami lecet terkena serpihan amunisi yang ditembakkan oleh pelaku sebanyak 3 kali, pada bagian bahu sebelah kiri dan pada bahagian perut sebelah kanan.

"Diduga senpi yang digunakan oleh pelaku, senpi laras pendek," jelas Kapolres.

Namun, sambung Kapolres, pada tembakan lainnya terkena peluru nyasar kepada seorang wanita yang bernama Ernawati (36Th) warga Kuala Bunga Kecamatan Peurelak Kota, terkena peluru nyasar di bagian perut yang sedang makan bakso di TKP.

"Semua korban sudah dilarikan ke RS Langsa untuk pertolongan pertama, dan saat ini masih dalam lidik," demikian ujar Kapolres.(bhc/sul)



 
   Berita Terkait > Perampokan
 
  3 dari 5 Pelaku Kasus Perampokan terhadap Pengemudi Wanita di Pulogadung Dibekuk
  Ancam Teler Bank Mandiri Gunakan Pistol dan Bom Mainan Pelaku JP Ditangkap
  Jatanras Polda Metro Berhasil Ciduk Pelaku Utama Kasus Perampokan dan Pemerkosaan Anak di Bekasi
  Polisi Tangkap 2 dari 3 Pelaku Perampokan dan Pemerkosaan Anak di Bekasi
  Resmob Polda Metro Bekuk Kawanan Perampok Nasabah Bank, 1 Tewas Didor, 3 DPO
 
ads1

  Berita Utama
Jokowi Akhirnya Laporkan soal Tudingan Ijazah Palsu ke Polisi, 5 Inisial Terlapor Disebut

Polri Ungkap 72 Kasus Destructive Fishing, Selamatkan Kerugian Negara Rp 49 Miliar

3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

 

ads2

  Berita Terkini
 
Jokowi Akhirnya Laporkan soal Tudingan Ijazah Palsu ke Polisi, 5 Inisial Terlapor Disebut

Polri Ungkap 72 Kasus Destructive Fishing, Selamatkan Kerugian Negara Rp 49 Miliar

3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2