Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Legislatif    
DPRK
Korupsi Dana Porpov, Anggota DPRK Aceh Utara di PAW
Tuesday 07 May 2013 00:32:05
 

Suasana ruang sidang DPRK Aceh Utara, Senin (6/5).(Foto: BeritaHUKUM.com/sul)
 
ACEH, Berita HUKUM - Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Utara menggelar Rapat Paripurna Istimewa pengambilan sumpah Pengganti Antar Waktu (PAW) kepada anggota DPRK baru Zulkarnaini menggantikan M Saleh Mahmud.

Ketua DPRK Jamaluddin Jalil mengatakan bahwa M Saleh Mahmud dari Partai Serikat Indonesia (PSI) dipecat oleh DPR, karena memiliki kekuatan hukum melakukan kasus tindak pidana korupsi dana Pekan Olahraga Provinsi Aceh (Porprov) XI/2010 di Bireun beberapa tahun lalu kurang lebih senilai Rp 495,7 juta

"Atas dasar itu DPR memutuskan M Saleh untuk di PAW dan sebagai penggantinya yaitu Zulkarnain," ujarnya.

Pengambilan sumpah yang berlangsung selama 3 jam tersebut turut disaksikan oleh Bupati Aceh Utara, H. Muhammad Thaib, Sekda Syahbuddin Usman, dan sejumlah kepala dinas termasuk beberapa kepala kantor di setiap instansi terkait.

Dalam kesempatan itu, Bupati Muhammad Thaib dan Ketua DPRK Jamaluddin Jalil berharap kepada Zulkarnain agar dapat mengemban amanahya sesuai aturan yang telah diberlakukan.(bhc/sul)



 
   Berita Terkait > DPRK
 
  Ismail A Jalil Terpilih sebagai Ketua DPRK Aceh Utara
  PN Lhoksukon Lantik 45 Anggota DPRK Aceh Utara yang Baru
  Anggaran Pelantikan Anggota DPRK Aceh Timur 2014-2019 Terselubung
  DPRK Aceh Utara Bahas KUPA dan PPAS-P
  Cek Mad: Kapasitas Fiskal di Aceh Utara Beberapa Tahun Terakhir Fluktuatif
 
ads1

  Berita Utama
Kreditur Kondotel D'Luxor Bali Merasa Ditipu Developer PT MAS, Tuntut Kembalikan Uang

Jokowi Akhirnya Laporkan soal Tudingan Ijazah Palsu ke Polisi, 5 Inisial Terlapor Disebut

Polri Ungkap 72 Kasus Destructive Fishing, Selamatkan Kerugian Negara Rp 49 Miliar

3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

 

ads2

  Berita Terkini
 
Kreditur Kondotel D'Luxor Bali Merasa Ditipu Developer PT MAS, Tuntut Kembalikan Uang

Jokowi Akhirnya Laporkan soal Tudingan Ijazah Palsu ke Polisi, 5 Inisial Terlapor Disebut

Polri Ungkap 72 Kasus Destructive Fishing, Selamatkan Kerugian Negara Rp 49 Miliar

3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2